Ketua DPRD Kabupaten Pasaman Barat H. Erianto.SE Optimis 75 Persen Vaksinasi Tercapai Akhir Desember


Pasaman Barat - Kawasan Sumbar.Com Ketua DPRD Kabupaten Pasaman Barat H. Erianto.SE didampingi Kapolres Pasaman Barat AKBP M. Aries Purwanto, S.I.K., M.M  melalui Kabag Sumda Polres Pasaman Barat, Kompol Mushendra . SH. MH
Ketua DPRD saat menyerahkan bantuan beras kepada salah seorang warga masyarakat Kabupaten Pasaman Barat, usai menerima vaksinasi yang dilaksanakan di Nagari Persiapan  Pujorahayu di Kabupaten Pasaman Barat Jum'at (31/12/2021). Target Ketua DPRD sendiri, 75 persen masyarakat Kabupaten Pasaman Barat harus sudah menerima vaksinasi akhir desember 
AKBP M. Aries Purwanto, S.I.K., M.M  melalui Kabag Sumda Polres Pasaman Barat, Kompol Mushendra . SH. MH Menyampaikan  Selain bantuan beras Polres Pasaman Barat Juga Memberikan Paket Kepada Masyarakat Berupa Minyak Goreng & Mie Intans, Jelasnya

Ketua DPRD H. Erianto.SH dalam Pantauan nya optimis target  75 persen vaksinasi bagi masyarakat Kabupaten Pasaman Barat, hingga akhir Desember 2021 ini tercapai. Hal ini menjadi keyakinan Ketua DPRD, saat kembali meninjau pelaksanaan vaksinasi yang dilaksanakan oleh Nagari Persiapan pujorahayu, bertempat di Nagari Koto Baru, Kecamatan Luhak Nan duo Kabupaten Pasaman Barat, Jum'at (31/12/2021).
“Hari ini kita melaksanakan vaksin lagi, diwilayah Kabupaten Pasaman Barat. Kalau melihat ini saya optimis kita bisa capai target 75 persen, karena menurut data dari dinas kesehatan, sudah 65 persen sekian masyarakat yang telah di vaksin. Dan kita kompak,  Jorong, Nagari dan Kecamatan yg ada di Kabupaten Pasaman Barat, kita bersatu mewujudkan ini,” ucap H. Erianto. SE

H. Erianto.SE juga berbicara target 75 persen ini,  Ia menilai Provinsi Sumatra Barat  pasti mampu melampaui target, karena seluruh jajaran pemerintahan baik provinsi, kabupaten /kota, forkopimda hingga ke tingkat kecamatan dan Jorong, Nagari mampu menyatukan presepsi.

“Mudah-mudahan akhir tahun ini bisa dan pasti terwujud. Jadi kami bisa membuktikan bahwa kekompakan, sinergitas, solidaritas antar pemerintah provinsi, bupati/walikota, forkopimda dengan masyarakat sudah terbangun. Dan yang kita genjot sekarang adalah dosis II juga,” tegasnya

Hadir dalam vaksinasi Porkopinca Kecamatan Luhak Nan duo, TNI, Polri , Ketua DPRD Kabupaten Pasaman Barat dan unsur pemangku kepentingan lainnya. 

“H.Erianto.SE Kami juga mohon dukungan rekan-rekan media untuk tetap mensosialisasikan kegiatan vaksinasi ini, karena ada beberapa kesulitan, di mana masih ada masyarakat yang enggan untuk di vaksin karena hoaks dan segala macam. Mari bantu kita sama sama membentuk herd immunity untuk masyarakat Kabupaten Pasaman Barat ,”tutupnya.

#Rajo alam
Baca Juga

Posting Komentar

0 Komentar

Selamat datang di Website www.kawasansumbar.com, Terima kasih telah berkunjung.. tertanda, Pimred: Adrianto