Serda Bambang Laksanakan Peninjauan Pelaksanaan Ujian Akhir Pesantren Ramadhan dan sekaligus Penutupan Pesantren

Padang kawasansumbar.com Babinsa Kelurahan Pia Tangah Koramil 05/pauh Serda Bambang laksanakan peninjauan pelaksanaan Ujian Akhir Pesantren Ramadhan di Musholla Nurul Huda Rt 02 Rw 02 Kelurahan Pia Tangah dan sekaligus acara penutupan Pesantren kamis 28 april 2022

kegiatan pesantren yang diselenggarakan oleh pemerintah kota padang selama dua minggu dengan tujuan melalui pesantren Ramadhan ini untuk menumbuh kembangkan keimanan dan ketaqwaan  serta pemberian Ilmu pengetahuan tentang agama dengan harapan kepada  peserta yang mengikuti pesantren agar bisa mengamalkan dan melaksanakan dalam kehidupan sehari - hari,"sebut Serda Bambang

Dengan ditutupnya kegiatan pesantren Ramadhan ini kita berharap para peserta agar selalu meningkatkan amal sholehnya terutama yang menjadi peserta bisa merubah perilaku dan pergaulan mereka dan menjadikan pesantren ramadhan generasi muda yang beriman dan bertaqwa,"Ucap Babinsa

Lebih lanjut Babinsa Kelurahan PiaTangah Serda Bambang menyampaikan generasi muda yang merupakan harapan bangsa harus memiliki karakter jiwa pancasilais dan berakhlak mulia,cerdas dan terampil sehingga menjadi generasi yang tangguh dan dibanggakan oleh bangsa  dan negara serta ilmu yang didapat selama belajar di pesantren ramadhan bisa diterapkan,"Tuturnya

Dan kita juga Apresiasi pada Pemko kota padang dan semua pihak atas terselenggaranya pesantren ramadhan selama bulan suci ramadhan 1443 H.dan semoga para peserta mendapatkan tambahan wawasan dan kemampuan agama seperti menghafal ayat suci alquran dan berakhlak mulia sehingga tercipta generasi yang riligius,beriman dan bertaqwa

#Babinsa  | adtara

Baca Juga

Posting Komentar

0 Komentar

Selamat datang di Website www.kawasansumbar.com, Terima kasih telah berkunjung.. tertanda, Pimred: Adrianto